Arsip:
SDG 2: TANPA KELAPARAN
Yogyakarta – Dosen Departemen Teknologi Pangan dan Hasil Pertanian (TPHP) Universitas Gadjah Mada, Dr. Widiastuti Setyaningsih, S.T.P., M.Sc., kembali menorehkan prestasi membanggakan di tingkat internasional.
Yogyakarta – Dosen Departemen Teknologi Pangan dan Hasil Pertanian (TPHP) Universitas Gadjah Mada, Dr. Widiastuti Setyaningsih, S.T.P., M.Sc., berhasil meraih Ristek Kalbe Science Awards (RKSA) 2025 yang mengusung tema “Kerja Sama Pentahelix dalam Menunjang Hilirisasi […].
Semarang, 16 Oktober 2025 — Departemen Teknologi Pangan dan Hasil Pertanian (TPHP), Fakultas Teknologi Pertanian Universitas Gadjah Mada, menyelenggarakan kegiatan Kunjungan Industri bagi mahasiswa baru angkatan 2025. Kegiatan yang merupakan bagian dari mata kuliah Pengantar […].
Bogor, 28 September 2025 — Tim mahasiswa Program Studi Teknologi Pangan dan Hasil Pertanian (TPHP) Universitas Gadjah Mada kembali menorehkan prestasi gemilang di ajang nasional. Kali ini, tim yang beranggotakan Dinda Afrilia, Salma Alvina, dan […].
Yogyakarta–Rabu, (10/9) Departemen Teknologi Pangan dan Hasil Pertanian (TPHP), Fakultas Teknologi Pertanian Universitas Gadjah Mada, kembali melaksanakan kegiatan bimbingan ekstrakurikuler Karya Ilmiah Remaja (KIR) bersama SMAN 1 Wadaslintang, Kabupaten Wonosobo.
Departemen Teknologi Pangan dan Hasil Pertanian, Universitas Gadjah Mada mengirimkan tiga dosen, yaitu Dr. Lulum Leliana, S.T.P., Putrika Citta Pramesi, S.T.P., M.Sc., dan Dr.nat.techn.
Dosen Departemen Teknologi Pangan dan Hasil Pertanian (TPHP) UGM, Dr. Rachma Wikandari, S.T.P., M.Biotech., Ph.D., mencetak prestasi membanggakan dengan terpilih sebagai salah satu awardee dalam ajang Young Scientist Program (YSP) 2025 yang diselenggarakan oleh Federation […].
International Innovation Competition (IIC) 2024 yang diadakan oleh International University of Malaya-Wales pada Oktober 2024, sukses menarik perhatian berbagai pihak dari dunia akademik. Lomba ini diikuti oleh peserta dari lima negara, termasuk 28 universitas dan […].
Departemen Teknologi Pangan dan Hasil Pertanian mengadakan kuliah tamu dengan mengundang Prof. Paul Van der Meeren dari Ghent University. Acara yang diselenggarakan pada 13 November 2024 ini dibuka untuk umum dan diwajibkan untuk mahasiswa S1 […].
Departemen Teknologi Pangan dan Hasil Pertanian kembali mengadakan kegiatan kuliah tamu pada tanggal 28 dan 30 Oktober 2024. Kuliah tamu ini diselenggarakan khusus untuk mahasiswa pengambil mata kuliah Teknologi Kopi, Teh dan Kakao.