Yogyakarta – Kunjungan studi yang inspiratif telah dilaksanakan di Unit Pengolahan Sampah Organik Candi Prambanan oleh dosen dan mahasiswa mata kuliah Pengolahan Limbah dari Departemen Teknologi Pangan dan Hasil Pertanian Universitas Gadjah Mada (UGM) pada […].
Arsip:
SDG 11: KOTA DAN KOMUNITAS YANG BERKELANJUTAN
Assoc. Prof. Ts. Dr. Mohd Armi Abu Samah dari International Islamic University Malaysia (IIUM) memberikan kuliah tamu pada mata kuliah Pengelolaan Limbah bertajuk “Sustainable Food Waste Management: The Composting Technology” pada Jumat (2/5).
Kekayaan dan keragaman budaya kuliner Indonesia adalah identitas kuat negeri ini. Namun, kekayaan tersebut terancam hilang karena banyak resep tradisional yang tidak terdokumentasi, sementara generasi muda kurang tertarik belajar memasak dari para ibu dan nenek […].