Mengacu pada Visi Universitas Gadjah Mada sebagai World Class Research University dan Visi Fakultas Teknologi Pertanian sebagai center of excellence di bidang agroindustri, penyelenggaraan tridharma perguruan tinggi bertaraf International, Visi Departemen Teknologi Pangan & Hasil […].
Arsip:
pasca sarjana
Pembangunan di Indonesia yang sangat pesat membawa serta kemajuan industri di bidang pangan. Indonesia sebagai negara berkembang yang mempunyai sumber daya alam yang besar berpotensi menjadi negara dengan industri pangan yang maju dan handal.
Ilmu pangan merupakan salah satu ilmu yang menyangkut kebutuhan manusia paling mendasar. Perkembangan ilmu pangan di Indonesia masih di bawah perkembangan ilmu pangan di tingkat internasional.